Efek Warna

ungu atau juga sering disebut sebagai warna nila sering dikaitkan
dengan ruangan yang anggun, sesuatu yang agung yang megah. Ruang tidur,
ataupun ruang keluarga yang dibalut dengan unsur ungu atau nila terasa
lebih anggun, lebih inspiratif bagi sang penghuni rumah.

orang mengatakan kalau orang yang menyukai warna ungu dia lebih
sensitif, lebih dalam atau mungkin lebih pengertian. Makna-makna
psikologis seperti ini bisa juga kita terapkan untuk memberi atau
mengangkat tema-tema tertentu pada ruang-ruang kita di rumah.

kembali ke halaman utama

2 Comments:

Laka said...

Saya mau tanya kalau warna Kuning itu mencerminkan apa ya? soalnya saya mau cat ruang tidur saya dengan warna kuning...

admint said...

Wah saya sarankan memilih warna lain jika ingin mengecat kamar tidur, karena efek psikis dari warna kuning adalah ceria. namun jika ruang tidur anda luas, gunakan warna kuning hanya di satu bagian saja, atau pada dinding yang berlawanan.
efek warna kuning nantinya jika di aplikasikan pada ruang tidur anda akan susah mengantuk.

saya sarankan menggunakan warna yang sedikit soft spt biru muda (sejuk), coklat (jika ruang besar)(hangat

semoga membantu

Posting Komentar

Silahkan Tinggalkan Komentar Anda